KWARTIR CABANG TUBAN
PANGKALAN DR. R. KOESMA
Sekertariat : Dinas Kesehatan Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana Jl. Brawijaya No 03 - Tuban

Lomba Outbound (Diesnatalis Paraker ke-III)

Assalamu'alaikum Wr.wb
selamat pagi kakak-kakak
salam pramuka
apa kabar semua??
semoga selalu sehat dan sukses ya,kali ini penulis akan menyajikan keseruan lomba outboun (disnatalis paraker ke-III) loh .. penasaran???
 yuk intip ,
cekidott....!!!
     Lomba outbound (disnatalis paraker ke-III) ini dilaksanakan di lapangan desa margomulyo kec.Kerek pada tanggal 12  November 2017 , lomba ini di adakan untuk memperingati hari jadi pecinta alam pemuda kerek ke-III yang di ikuti oleh siswa siswi SLTA se-karasidenan bojonegoro dengan jumlah peserta sekitar 40 tim, dalam setiap tim berjumlah 3orang. kali ini SBH Tuban mengirimkan 7 tim, 2 tim putra dan 5 tim putri. pada lomba ini kakak-kakak dari sbh mendapatkan apresiasi yaitu juara harapan 3 dan juara 1 kategori semangat.
    Tujuan lomba tersebut adalah menjalin silaturahmi antar siswa maupun organisasi dan meningkatkan kekreatifitasan anak bangsa di era zaman sekarang dengan adanya kids jaman now. acara ini dapat memberi semangat baru bagi pemuda-pemuda dalam hal bekerjasama, dengan adanya kerjasama dan kekompakan semua akan terlihat lebih menyenangkan. lomba ini memberikan kesan yang sangat indah dan pesan bahwa kebersamaan itu penting. Apa sih arti kebersamaan itu?? bagi kakak kebersamaan itu hal yang sangat berharga. jadi, jangan pernah sia-siakan sedetikpun waktumu untuk menyendiri ya kakak ... karna bersama-sama akan terlihat lebih indah dan menyenangkan loh...
    Demikian sekilas artikel dari kakak, kurang lebihnya mohon maaf ..
salam pramuka !!
Wassalamu'alaikum Wr.wb
Share:

Gebyar Semangat Lomba Ice Breaking

Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh

Selamat sore kakak-kakak!
Salam Pramuka!
Apa kabar semua?

     Semoga semua sehat dan sukses ya kakak. Kali ini penulis akan menyajikan postingan mengenai Gebyar semangat Lomba Ice Breaking.

Untuk lebih jelasnya kegiatan tersebut, mari kita simak artikel dibawah ini.

Cekidot......!!

Hasil gambar untuk Gebyar Semangat Lomba Ice Breaking

    Lomba ice breaking dilaksanakan oleh BKKBN (Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional) guna meningkatkan wawasan remaja tentang KRR (Kesehatan Reproduksi Remaja). tersebut dilaksanakan di Tama Wire pada tanggal 10 Desember 2017. Lomba ini di ikuti oleh sekitar 13 team dan tiap team terdiri dari 7 orang. Dan dalam perlombaan itu Saka Bakti Husada mengirimkan 2 team, team tersebut diberi nama team germas dan team phbs.
   Lomba tersebut bertujuan untuk meningkatkan wawasan dan menjalin silaturahmi antar organisasi baik dari sekolah maupun dari UKM (universitas). Oleh karena itu, kegiatan ini sangat perlu di tindak lanjuti agar tahun-tahun selanjutnya bisa lebih baik lagi, bukan hanya kegiatan ini saja mungkin bisa membuat kegiatan dalam bentuk lain juga untuk mensosialisasikan kesehatan masyarakat dengan cara berlomba, dengan adanya kegiatan ini bisa menumbuhkan semangat baru untuk remaja-remaja ataupun masyarakat agar menjaga kesehatan mulai dari diri sendiri dengan selogan "SEHAT DIMULAI DARI SAYA"
   Demikian sekilas artikel dari saya, kurang lebihnya mohon maaf.

Salam Pramuka!
Wassalamualaikum warahmatuallahi wabarakatuh.
Share:

Postingan Populer

Label

Total Tayangan Halaman

Pengikut